Chicago (Lampost.co) -- Kontrak emas berjangka naik enam dolar AS menjadi 1.279,40 dolar AS per
ons di tengah lemahnya data ekonomi dan ketidakpastian politik di Gedung Putih.
Data ekonomi lemah yang dirilis baru-baru ini menyebabkan ketidakpastian
mengenai apakah Federal Reserve AS dapat melanjutkan kenaikan suku bunga
acuannya pada tahun ini. Statistik resmi menunjukkan bahwa belanja konsumen
naik hanya 0,1 persen pada Juni, menandai kenaikan terkecil di tahun ini.
Belanja konsumen pun hanya menyumbang lebih dari dua pertiga aktivitas ekonomi.
Home »
berita ekonomi
,
berita fenomenal
,
berita hari ini
,
berita hari ini lampost
,
berita keren
,
Ekonomi
,
update berita
» Emas Sedikit Menguat Di Tengah Data Ekonomi Lemah
Emas Sedikit Menguat Di Tengah Data Ekonomi Lemah
0 Comments