BANDAR LAMPUNG (Lampost.co) -- Mempunyai sifat ceria dan tidak pemalu
membuat siswa PAUD Cahaya Kartini, Aliyyah Khairunnisa Azzahrah disukai
banyak orang. Setiap berkumpul, gadis kecil ini suka bercerita tentang
kesehariannya untuk menghibur temannya.
Selain pandai menghibur, siswa kelahiran Jakarta, 24 Juni 2012, ini
mempunyai prestasi di bidang mewarnai gambar. Pada perlombaan mewarnai
gambar yang digelar di sekolah, putri dari pasangan Andrik Hendriana dan
Iin Mutmainah mendapatkan juara pertama.
Siswa yang mempunyai hobi membaca ini bila sudah besar bercita-cita
menjadi seorang dokter karena dokter dapat membantu mengobati orang yang
sedang sakit. Berita Artis Lainnya
Home »
berita fenomenal
,
berita hari ini
,
berita hari ini lampost
,
berita keren
,
Inspiratif
,
lampost.co
,
News
,
update berita
» Aliyyah Suka Menghibur Teman
Aliyyah Suka Menghibur Teman
